Preen dan Erdem yang identik dengan pola tersebut menghadirkan sebuah tampilan siluet klasik yang membangkitkan selera pop kita dengan print bunga mawar atau detail lace yang mengacu pada tumbuhan-tumbuhan ala taman klasik.
Erdem by Erdem Moralioglu (pre-spring 2013)
Preen by Thornton Bregazzi (pre-spring 2013)
Lily, rose, orchid.. and lots more to name it menjadi sebuah simbol baru yang menggantikan pola psychedelic dalam rancangan Gianinni pada lini Gucci atau juga Stella McCartney. Sedangkan Christian Dior meleburkannya pada material snake skin yang Raf Simmon emboss pada tas Lady Dior nya.
Gucci by Frida Gianinni (pre-spring 2013)

Stella McCartney pre-spring 2013 garden party
Lady Dior of Christian Dior (pre-spring 2013)
Lain hal pada Valentino karya Garzi Chiuri dan Paolo yang menerapkan embelish high craftmanship pada chain bag cantik yang bila Anda gunakan dengan gaun pastel berbahan lace akan menunjukan rupa para peri Dryad yang siap menari di taman
Valentino by Maria Grazia Chiuri and Pier Paolo Piccioli (pre-spring 2013)
Melihat ramainya bunga-bunga yang menjadi aktualisasi gaya di musim ini, maka bersiaplah untuk menghadirkan pesta kebun dengan ragam siluet yang baru. cobalah twist dengan strong material seperti leather atau denim untuk menghilangkan kesan pretty-pretty bila feminin bukanlah gaya Anda. Atau tone down warna dengan menghadirkan warna gelap untuk pemaduan yang tidak ultra girly. lets bloom this season!
No comments:
Post a Comment